

Hari ini saya keliling Surabaya. Mulai dari mewawancarai bule yang mengkoleksi
postcard Indonesia lawas, menjenguk
event Locker Keeper di CCCL yang penuh kimcil berterbangan, menemui Giri Prasetyo -
the next big videographer, nongkrong di Matchbox Too dan berbicara tentang hikayat cerita yang tak penting, hingga menunggu seorang teman yang janji bertemu di Pintu Air Kayoon namun akhirnya tak kunjung datang, sampai perut saya mulas lantas pulang dengan gontai. Ini ada dua
snapshoot ringan yang saya dapatkan hari ini. H
appy weekend lads! Happy traveling!
3 comments:
foto paling atas itu diambil dari 'Pattaya' ya? :D
boleh tahu alamat untuk bule yang koleksi kartus pos kuno itu ? terima kasih
@Kang Eko: Oh dia kemarin kebetulan datang kang, alamat aslinya di Belanda...
Post a Comment